Terkait Pemberhentian Perangkat Desa di Doloduo Tuai Polemik, Kadesnya Diduga Berbohong

Kamis, 18 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberita.ID,BOL-MONG__Pernyataan Sangadi Desa Doloduo,Ahmad Safrudin Mokoagow ternyata tidak sesuai dengan kondisi di lapangan.

Pasalnya Ahmad sapaan akrab sangadi Doloduo berdalih bahwa Pergantian perangkat desa Doloduo sudah melalui kordinasi dengan Pimpinan Kecamatan Dumoga Barat.

“Tentu tetap berkoordinasi baik secara lisan dan tulisan dengan pihak kecamatan.
Keduanya di berhentikan karena  Sudah tidak konsisten dan telah melakukan pengabaian dalam melaksanakan tugas,tidak berdomisili di wilayah Dusun padahal sudah bertandatangan pernyataan diatas materai 10.000 tentang kesiapan untuk tinggal di wilayah dusun tersebut, ” Terangnya.

Namun saat awak media mengkonfirmasi ke Camat Dumoga Barat,Sukardi Bonde dia membantah semua pernyataan sangadi Doloduo.

“Tidak pernah berkonsultasi apalagi berkoordinasi dengan kami selaku Pemerintah kecamatan,pemberhentian perangkat nanti kami tau setelah sudah selesai dilaksanakan,”ungkap Camat ,Kamis (18/7/2024),

Terpisah,Kepla Dusun empat dan lima Faisal Bonde bersama Amin Mokoagow saat bersua dengan awak media juga mengatakan bahwa mereka tidak pernah menerima Surat Teguran ke-dua dan ke-tiga dari Sangadi.

“Kami memang pernah dapat teguran pertama tapi selanjutnya apa yang ditegur sudah kami perbaiki dan tidak lakukan lagi.Tapi masalah teguran ke-dua dan ke-tiga tidak ada sama sekali,”ucap keduanya.

Pewarta: Arifin M.

Berita Terkait

Ketua bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Hadiri Peresmian Gedung Asrama Mahasiswa di Kota Palu
Wakil Bupati Bolmut Imbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem
Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Sambut Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut
Bupati Bolmut Sambut Kunjungan Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut
Silaturahmi di Bulan Suci Ramadhan, Polres Bolmut Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers dan Tokoh Agama
Viral!!!Eks Kapolres Ngada Diduga Cabuli 3 Anak dan Unggah Video di Situs Porno Australia
Pimpinan dan Anggota DPRD Hadir Safari Ramadhan di Kecamatan Sangkub
Siap Tuntaskan Kisruh THR dan TPG Guru PAI, Komisi I DPRD Bolmut akan Konsultasi ke Kemenkeu dan Kemenag
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 13 April 2025 - 14:07

Ketua bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Hadiri Peresmian Gedung Asrama Mahasiswa di Kota Palu

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:55

Wakil Bupati Bolmut Imbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:18

Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Sambut Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:11

Bupati Bolmut Sambut Kunjungan Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:15

Silaturahmi di Bulan Suci Ramadhan, Polres Bolmut Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers dan Tokoh Agama

Berita Terbaru