Penjemputan Secara Adat Penjabat Bupati Bolmong Utara

Selasa, 26 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberita.ID,BOLMUT__ Penjabat Bupati Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) Sirajudin Lasena, SE., M.Ec.Dev dan Penjabat Ketua TP-PKK Kab. Bolmut Ny. Ening Sutrisni Sirajudin Lasena di Terima secara adat di Perbatasan Pintu Gerbang kabupaten Bolmong Utara. Selasa (26/09/2023)

Diketahui bersama bahwa Penjabat Bupati Bolaang Mongondow Utara dan Penjabat Ketua TP-PKK Kab. Bolmut ini di Telah Dilantik Oleh Gubernur Provinsi Sulawesi Utara pada Tanggal 25 September 2023.

Penjemputan secara adat ini dilakukan diperbatasan Masuk Kabupaten Bolaang Mongondow Utara dan Halaman Kantor Bupati Bolaang Mongondow Utara.

Turut Hadir; Forkopimda Kabupaten Bolaang Mongondow Utara, Sekretaris Daerah Kabupaten Bolmong  Utara dr Jusnan C. Mokoginta MARS, Para Asisten Sekda, Staf Ahli Bupati, Staf Khusus Bupati, Pimpinan OPD, Unsur TNI/Polri, Tokoh Adat, Tokoh Agama, Serta Seluruh Masyarakat Bolaang Mongondow Utara.(Mor)

Berita Terkait

Gelar Karya Bakti TNI 2025, Jusnan C Mokoginta, Harapkan Semua Pihak Berperan Aktif Wujudkan Pembangunan
Ketua bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Hadiri Peresmian Gedung Asrama Mahasiswa di Kota Palu
Wakil Bupati Bolmut Imbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem
Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Sambut Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut
Bupati Bolmut Sambut Kunjungan Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut
Silaturahmi di Bulan Suci Ramadhan, Polres Bolmut Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers dan Tokoh Agama
Viral!!!Eks Kapolres Ngada Diduga Cabuli 3 Anak dan Unggah Video di Situs Porno Australia
Pimpinan dan Anggota DPRD Hadir Safari Ramadhan di Kecamatan Sangkub
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 14:14

Gelar Karya Bakti TNI 2025, Jusnan C Mokoginta, Harapkan Semua Pihak Berperan Aktif Wujudkan Pembangunan

Minggu, 13 April 2025 - 14:07

Ketua bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Hadiri Peresmian Gedung Asrama Mahasiswa di Kota Palu

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:55

Wakil Bupati Bolmut Imbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:18

Pimpinan dan Anggota DPRD Bolmut Sambut Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:11

Bupati Bolmut Sambut Kunjungan Tim Safari Ramadhan Gubernur Sulut

Berita Terbaru