Sebanyak 367 Pelanggar Lalin Ditilang Operasi Patuh 2022 Berakhir

Rabu, 29 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberita.id,BOLMUT,__ Polres Bolaang Mongondow Utara (Bomut) Operasi Patuh Samrat 2022 yang digelar sejak 13 Juni 2022 berakhir 26 Juni 2022.

Selain mengajak masyarakat tertib dalam disiplin berlalu lintas, tujuan operasi patuh 2022 yakni menurunkan angka pelanggaran  lalu lintas (lalin).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah diberlakukan selama kurang lebih dua minggu Satlantas Polres Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) mencatat 367 kendaraan berhasil ditindak karena melakukan pelanggaran.

Hal itu disampaikan oleh Kasat AKP Haris Mokodompit melalui KBO Lantas Polres Bolmut IPDA Herdi Hamani, dilansir dari dutademokrasi, Selasa (28/06/2022).

“Sejak sepekan pelaksanaan operasi berlangsung dari tanggal 13 juni dan berakhir pada Sabtu 26 juni terjaring 367 pelanggar. Dengan rincian 363 pelanggar diberikan teguran, sedangkan sisanya 4 pelanggar diberikan sanksi tilang,” sebut Hamani.

Herdi menyebutkan jumlah pelanggar yang terjaring diwilayah hukum Polres Bolmut, didominasi pelanggar pengendara roda dua yang tidak mengenakan helm selama berkendaraan di jalan raya.

“Selain itu pelanggar yang tidak mampu memperlihatkan kelengkapan surat kendaraan dan penggunaan knalpot bising,” ungkapnya.

Pihaknya berharap operasi patuh yang dilaksanakan selama sepekan tersebut dapat memberikan efek jera terhadap pelanggar agar sadar dan patuh dalam berlalu lintas.

Berita Terkait

Waspada!!! Penipuan Bermodus Kerjasama FAZZ Agen Pulsa
Kakanwil Ditjenpas Jateng Kunjungi Rutan Pemalang,Berikan Pesan Ini
Mendag Budi : Harga MinyaKita Mahal ada Praktik Distributor
Kapolda Roycke Harry Langie ke Polres Bolmut di Sambut Tarian Adat
Zaskia Gotik Hamil Anak Ketiga, Cewek Lagi atau Cowok?
DPRD Bolmut Tetapkan Sirajudin Lasena – Aditya Pontoh sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
Menteri Rini : Waktu Pendaftaran Seleksi PPPK Tahap II Diperpanjang Hingga 20 Januari 2025
Ketua Komisi II DPRD Bolmut, Beri Sanksi dan Cabut Ijin Pangkalan Gas Elpiji yang Tidak Sesuai Aturan
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 1 Februari 2025 - 12:53

Waspada!!! Penipuan Bermodus Kerjasama FAZZ Agen Pulsa

Jumat, 31 Januari 2025 - 19:33

Kakanwil Ditjenpas Jateng Kunjungi Rutan Pemalang,Berikan Pesan Ini

Sabtu, 25 Januari 2025 - 06:00

Mendag Budi : Harga MinyaKita Mahal ada Praktik Distributor

Rabu, 22 Januari 2025 - 17:32

Kapolda Roycke Harry Langie ke Polres Bolmut di Sambut Tarian Adat

Senin, 20 Januari 2025 - 12:17

Zaskia Gotik Hamil Anak Ketiga, Cewek Lagi atau Cowok?

Berita Terbaru