Ratusan Masyarakat Yang Tergabung Sebagai Sahabat Yayan Mendatangi Kantor Desa Marisa Utara

Jumat, 17 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberita.id,POHUWATO,- Ditentukan sebagai hari pemilihan Kepala Desa marisa Utara. Ratusan Masyarakat berbondong-bondong mendatangi rumah kediaman Yayan Karim dengan maksud untuk meminta dirinya menjadi cakades Desa Marisa Utara, Rabu 15 Juni 2022.

Bukan hanya itu antusias masyarakat inipun di buktikan dengan melakukan lintas seputar Desa Marisa Utara hingga finis di Kantor Desa untuk Mengantarkan Berkas Pendaftaran tersebut.

Menurut pernyataan yayan Karim ia merasa sangat tertapanggil dari gerakan masyarakat yang tiba-tiba mendatangi kediamannya sehingga mendampinginya sampai penangkapan berkas pendaftaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya kaget jam 06.00 pagi masyarakat sudah banyak di depan rumah saya, Setelah di tanyakan ternyata mereka meminta saya untuk bersama tim mereka mendatangi kantor Desa dengan maksud menyetor perlengkapan berkas cakades. beruntung hari ini hari terakhir pendaftaran,”Ujar yayan.

Sementara itu salah satu masyarakat Agus Abdullah mengaku gerakan ini murni mereka lakukan tanpa setingan berdasarkan kemauan dari masyarakatnya sendiri.

“Saya sedang berada di rumah mempersiapkan diri untuk pergi bekerja tiba-tiba masyarakat datangi saya untuk ikut bersama mereka dengan melakukan pendampingan kepada saudara yayan sebab mereka menjawab sangat merindukan kepemimpinan beliau seperti yang di tetapkan dalam kesehariannya.” Ungkap Agus

Di sisi lain saat kami mengkonfirmasi kepada panitia pendaftaran cakades Fenly Mbuinga ia mengaku sempat kaget dengan gerakan yang terjadi saat itu dirinya berfikir rombongan tersebut tidak akan mendatangkan tiba-tiba semuanya berhenti di depan kantor Desa bersama salah seorang figur yang mau menyodorkan berkasnya untuk menjadi Cakades Marisa Utara.

“Saya sempat kaget dengan aksi tersebut saat itu kami Sementara berjaga-jaga di sekretariat panitia pengumpulan data cakades tiba-tiba segerombolan masyarakat ini mendatangi kami untuk mengawal salah satu figur mereka memasukan berkasnya.” Ungkapanya Fenly

Ia juga berharap kepada seluruh masyarakat untuk mendukung dan mensukseskan pemilihan cakades nanti dengan secara demokrasi yang aman dan tertib sebab ini adalah ajang kita untuk bersaing secara sehat.

(Isjan/Pb)

Berita Terkait

WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu
Peduli Terhadap Perempuan Educare Institute Gelar diskusi Akhir Pekan
Pemda Pohuwata Bersama TPID Provinsi Gorontalo Studi Banding ke Pasar Manado
Suharsi Igirisa,Mewakili Pemda Pohuwato Hadir HUT ke- 23 Provinsi Gorontalo
TPID Pohuwato Bersama Perwakilan BI Provinsi Gorontalo Melakukan Capacity Building di Minahasa
Disaksikan Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Bagunan Kantor Bupati di Robohkan
Mewakli Pemda Pohuwato Asisten Arman Mohamad Hadir Perayaan Natal GPIG Eben Haezer Marisa
IMM Pohuwato,Minta Kapolres Pohuwato Mundur Karena Tak Mampu Atasi PETI
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 9 Agustus 2024 - 17:23

WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu

Rabu, 13 Desember 2023 - 10:10

Peduli Terhadap Perempuan Educare Institute Gelar diskusi Akhir Pekan

Rabu, 6 Desember 2023 - 14:39

Pemda Pohuwata Bersama TPID Provinsi Gorontalo Studi Banding ke Pasar Manado

Selasa, 5 Desember 2023 - 08:50

Suharsi Igirisa,Mewakili Pemda Pohuwato Hadir HUT ke- 23 Provinsi Gorontalo

Selasa, 5 Desember 2023 - 08:01

TPID Pohuwato Bersama Perwakilan BI Provinsi Gorontalo Melakukan Capacity Building di Minahasa

Berita Terbaru