Educare Institute Pohuwato Gelar literasi Terbuka di Torsiaje Laut

Minggu, 21 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberta.id, POHUWATO,– Educare Institute ( EDIT ) Pohuwato Gelar Literasi Terbuka dan diskusi Politik di Desa Torsiaje Laut Kecamatan Popayato Kabupaten Pohuwato tanggal 19 – 21 Mei 2023.

Dalam literasi tersebut EDIT memberikan edukasi terhadap anak usia dini, dan memberikan pemahaman terhadap pentingnya membaca dan dan memahami isi buku.

Isna Hinelo Selaku Ketua organisasi EDIT tersebut menyampaikan gerakan kesadaran dalam membaca buku itu sudah lama di lakukan secara sukarela demi meningkatkan para pembaca buku sejak usia dini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap melalui kegiatan ini bisa memberikan rangsangan kepada anak-anak agar bisa memahami dunia dalam karya sebuah buku, dan kegiatan ini sudah sering kami lakukan di berbagai tempat dan kondisi” Ujar Isna, Sabtu 20 Mei 2023.

Tak hanya anak-anak dirinya juga sering melakukan diskusi terbuka dengan berbagai kalangan untuk mendapatkan pemahaman dan pengalaman terbaru untuk menambah suatu wawasan berpikir demi masa depan bangsa.

“Kami juga sering melakukan diskusi dengan para tokoh – tokoh, untuk sebagai perluasan pemahaman dan pikiran demi masa depan bangsa yang bermartabat, contohnya seperti diskusi Politik yang kami lakukan dengan berbagi macam kalangan.” Tutupnya.

Selama tiga hari pelaksanaan kegiatan tersebut mendapatkan dukungan dan respon positif dari masyarakat Torsiaje Laut Kecamatan Popayato.

Penulis: Isjan/PB.

Berita Terkait

Kelangkaan Gas LPG 3 Kg di Pangkalan, Komisi II DPRD Bolmut Desak Dinas Disperindag Segera Cari Solusi
Hadir Rakor KPU Bolmut, Pastikan Verifikasi Dokumen Bapaslon sesuai Ketentuan yang Berlaku
WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu
Anggit Kurniawan Nasution Pemilik PT HMB, Terus Memanfaatkan Peluang Bisnis Komoditi Pertanian dari Indonesia
Ketua Umum SKP, Sambangi Kediaman Stafsus Menhan Mayjen TNI.Purn Yulius Silvanus
Pj Bupati Jusnan C.Mokoginta Hadir Syukuran atas Penerimaan SK PPPK di Lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Bol-mong
Pj Bupati Bolmut Sirajudin Lasena, Resmi Buka Kegiatan HUT Kabupaten ke- 17
Bank Sampah Induk Gemilang, Lingkungan Bersih Masyarakat Dapat Penghasilan
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 15:33

Kelangkaan Gas LPG 3 Kg di Pangkalan, Komisi II DPRD Bolmut Desak Dinas Disperindag Segera Cari Solusi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 19:52

Hadir Rakor KPU Bolmut, Pastikan Verifikasi Dokumen Bapaslon sesuai Ketentuan yang Berlaku

Jumat, 9 Agustus 2024 - 17:23

WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu

Minggu, 4 Agustus 2024 - 09:10

Anggit Kurniawan Nasution Pemilik PT HMB, Terus Memanfaatkan Peluang Bisnis Komoditi Pertanian dari Indonesia

Jumat, 2 Agustus 2024 - 16:40

Ketua Umum SKP, Sambangi Kediaman Stafsus Menhan Mayjen TNI.Purn Yulius Silvanus

Berita Terbaru