Astaga…!!! Diduga Setwan Bolmut Lalaikan Pembayaran Hutang Mami 2019

Rabu, 30 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POJOKberita.ID,BOLMUT-Dugaan pembayaran hutang makang minum (Mami)  tahun 2019 di Sekertariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Setwan) Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), sampai saat ini belum juga ada itikad baik untuk melunasinya.

Hal ini disampaikan pihak ketiga Mami,Dewi Rukundin Pada Selasa, (29/6/2019 Mengatakan, Tahun 2019 pihak Setwan Bolmut, melakukan pemesan makanan dan snek pada saat pelantikan Anggota DPRD Bolmut. Sebenarnya total anggaran yang harus dibayarkan berkisar Rp.10.500.000  tetapi tahun 2020 pihak setwan sudah mengurangi pembayaran, makanya sisa hutang Mami tahun 2019 tingal Rp. 5 Juta yang sampai saat ini belum juga dilunasi.

“Tahun 2020 Bulan Desember saya bertemu dengan Sekertaris Dewan (Sekwan) Musliman Datukramat mengatakan akan segera melunaskan hutang mami tersebut, namun belum juga dibayarkan karena berjanji Bulan Januari 2021 akan dilunasi tetapi saat ini sudah Bulan Juni 2021 tidak ada kejelasan terkait pembayaran Mami 2019,Jelasnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjutanya, Saat saya ketemu dengan pihak Setwan terkait hal tersebut, namun Sekwan minta waktu sampai Januari 2021, namun juga belum  tidak ada penyelesaian pembayaran. Saya berharap kepada pihak Sekwan Bolmut, agar dapat segera melunasi hutang Mami 2019 tersebut. pasalnya, dari awal saya berkomunikasi langsung dengan beliau dalam pelunasan hutang Mami 2019 oleh pihak Setwan Bolmut tersebut.”pihak setwan baru melunasi Rp. 5.500.000 dari hutang Rp 10.500.500,”Ujarnya.

Terpisah Sekertaris DPRD (Sekwan) Bolmut Musliman Datukramat Mengatakan, Rencananya besok pihaknya akan segera membayarkan hutang mami 2019 tersebut,” Singkatnya.
(Redaksi Pojok/poul)

Berita Terkait

Kapolda Roycke Harry Langie ke Polres Bolmut di Sambut Tarian Adat
DPRD Bolmut Tetapkan Sirajudin Lasena – Aditya Pontoh sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
Ketua Komisi II DPRD Bolmut, Beri Sanksi dan Cabut Ijin Pangkalan Gas Elpiji yang Tidak Sesuai Aturan
Gas Elpiji 3 Kg Langka di Bolmut, Anggota DPRD Minta Polisi Razia Pangkalan
Kelangkaan LPG 3 Kg di Bolmut, karena ada Penyimpangan Distribusi
Kungker ke Dinas PUPR Provinsi, 2 Usulan Prioritas di Sampaikan Komisi 3 DPRD Bolmut
KPU Bolmut Tetapkan Pasangan SJL-MAP Pimpin Bolmut 2025-2030
Terkait Pelecehan Profesi Wartawan, SPRI Akan Ambil Langkah Hukum
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 17:32

Kapolda Roycke Harry Langie ke Polres Bolmut di Sambut Tarian Adat

Rabu, 15 Januari 2025 - 09:26

Ketua Komisi II DPRD Bolmut, Beri Sanksi dan Cabut Ijin Pangkalan Gas Elpiji yang Tidak Sesuai Aturan

Sabtu, 11 Januari 2025 - 15:58

Gas Elpiji 3 Kg Langka di Bolmut, Anggota DPRD Minta Polisi Razia Pangkalan

Sabtu, 11 Januari 2025 - 15:42

Kelangkaan LPG 3 Kg di Bolmut, karena ada Penyimpangan Distribusi

Jumat, 10 Januari 2025 - 22:45

Kungker ke Dinas PUPR Provinsi, 2 Usulan Prioritas di Sampaikan Komisi 3 DPRD Bolmut

Berita Terbaru