Atlet Karate-Do Asal Bolmut Sabet 2 Emas Dari Kejuaraan Dandim-Cup 2022

Minggu, 16 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto Atlet karate-do bolmut

foto Atlet karate-do bolmut

POJOKberita.id, BOLMUT _ Institut Karate-Do Indonesia (INKAI) ranting Bintauna Kabupaten Bolaang Mongondow berhasil mendulang prestasi dalam pertandingan Dandim-Cup 2022, Minggu (16/01/2022).

Dibawah kepelatihan Serma Ismail Pobela dan asisten pelatih Serda Muhlis Van Gobel, INKAI ranting Bintauna berhasil meraih 2 emas juara kumite pra-pemula +30 kg putri dengan kata’ kadet -60 kg putra, 3 perak kelas Kata Pra pemula -30 Kg putri, Kata Kadet -63 Kg Putra, Kumite Kadet +54 Kg  Putri dan 8 perunggu di kelas Kumite Pra Pemula +35 Kg Putra, Kumite Kadet  – 52 Kg Putra, Kumite Junior – 48 Kg Putri, Kumite Kadet  +54 Kg Putri, Kumite Kadet  – 54 Kg Putri, Kumite Kadet  -63 Kg Putra, Kumite Junior – 60 Kg Putra, Kumite kadet  – 63 Kg Putra

atlet karate-do bolmut

Atlet yang berhasil meraih prestasi antara lain Dwi Wahyuningsih Syafitri Van Gobel, Muh. Agil Mootilango, Melki  Useng, Cut Nelatul Amal Van Gobel, Khairunisa Kahalid, Jesika Sasamira

Salah satu atlet Dwi Wahyuningsih peraih emas juara kumite dan perak di kelas kata’ perorangan mengungkapkan, senang bisa tampil di kejuaraan Dandim-CUP yang dilaksanakan di markas Kodim 1303/Bolaang Mongondow.

“Saya sendiri sangat senang karena bisa meraih dua gelar juara, begitu juga dengan teman teman saya dan kami bisa mengharumkan nama daerah asal kami tinggal yaitu Bolmut,” ungkap Dwi.

Sementara itu, Serma Ismail Pobela menuturkan, sangat mengapresiasi capaian anak anak binaan saya karena mampu bersaing di ajang Dandim-Cup dan berhasil memboyong beberapa medali.

“Capaian hari ini menjadi motivasi kami untuk lebih meningkatkan kualitas atlit, apa yang di raih hari ini adalah awal untuk kami melangkah maju ke depan dalam meraih prestasi yang lebih besar lagi terlebih dalam dalam event Nasional maupun internasional,” tuturnya.

(Pojok/MVG)

Berita Terkait

WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu
Peduli Terhadap Perempuan Educare Institute Gelar diskusi Akhir Pekan
Pemda Pohuwata Bersama TPID Provinsi Gorontalo Studi Banding ke Pasar Manado
Suharsi Igirisa,Mewakili Pemda Pohuwato Hadir HUT ke- 23 Provinsi Gorontalo
TPID Pohuwato Bersama Perwakilan BI Provinsi Gorontalo Melakukan Capacity Building di Minahasa
Disaksikan Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Bagunan Kantor Bupati di Robohkan
Mewakli Pemda Pohuwato Asisten Arman Mohamad Hadir Perayaan Natal GPIG Eben Haezer Marisa
IMM Pohuwato,Minta Kapolres Pohuwato Mundur Karena Tak Mampu Atasi PETI
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 9 Agustus 2024 - 17:23

WaliKota Kotamobagu Asripan Nani Teken MoU Bersama UBM Gorontalo, Dorong Peningkatan IPM Kotamobagu

Rabu, 13 Desember 2023 - 10:10

Peduli Terhadap Perempuan Educare Institute Gelar diskusi Akhir Pekan

Rabu, 6 Desember 2023 - 14:39

Pemda Pohuwata Bersama TPID Provinsi Gorontalo Studi Banding ke Pasar Manado

Selasa, 5 Desember 2023 - 08:50

Suharsi Igirisa,Mewakili Pemda Pohuwato Hadir HUT ke- 23 Provinsi Gorontalo

Selasa, 5 Desember 2023 - 08:01

TPID Pohuwato Bersama Perwakilan BI Provinsi Gorontalo Melakukan Capacity Building di Minahasa

Berita Terbaru